Masih menggunakan syrup untuk airnya, buahnya yg aku pake ada pepaya, melon,blewah, mangga dan syrup leci,,makanya rasanya campur sari..hehhehehe..THIS IS IT...
Bahan:
½ bh pepaya mengkal, keruk bulat
½ bh melon, keruk bulat
½ bh blewah, keruk bulat
2 bh mangga potong kecil kecil
3 sdm air kapur sirih
1 ltr air
Syrup:
50 cc syrup leci
Cara membuat:
Bahan:
½ bh pepaya mengkal, keruk bulat
½ bh melon, keruk bulat
½ bh blewah, keruk bulat
2 bh mangga potong kecil kecil
3 sdm air kapur sirih
1 ltr air
Syrup:
50 cc syrup leci
Cara membuat:
- Campur 1 ltr air dan 3 sdm air kapur sirim, tuang pepaya keruk. Rendam selama lk. 30 menit. Tiriskan, cuci dengan air bersih. Tiriskan lagi, sisihkan..
- Campur semua buah dalam wadah, tuangi syrup. Simpan dalam lemari pendingin hingga saat disajikan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar